Kontribusi Samsung Bersama Indonesia

Membuka Ribuan
Lapangan Kerja

Samsung telah menyediakan lapangan kerja bagi lebih dari 11 ribu orang di seluruh Indonesia untuk memberikan kontribusi baik dalam mengembangkan inovasi, memproduksi smartphone/tablet, memberikan layanan penjualan dan layanan purna jual untuk masyarakat Indonesia.

Membuka Ribuan Lapangan Kerja Membuka Ribuan Lapangan Kerja

Ciptakan Inovasi

Samsung R&D Institute Indonesia (SRIN) hadir di Indonesia untuk mendorong pengembangan aplikasi dan software yang sesuai dengan kebutuhan pasar dalam negeri dan global. Bidang-bidang teknologi yang menjadi fokus SRIN meliputi AI, Internet of Things (IoT), data, cloud, dan 5G.

Ciptakan Inovasi Ciptakan Inovasi

Kuatkan Daya Saing
Anak Bangsa

Melalui visi global “Together for Tomorrow! Enabling People”, Samsung menjalankan program corporate social responsibility (CSR) yang fokus dalam memberdayakan generasi mendatang. Sejalan dengan visi tersebut, Samsung telah berperan aktif sejak 2012 untuk mengembangkan potensi talenta-talenta muda Indonesia melalui berbagai inisiatif strategis

Kuatkan Daya Saing Anak Bangsa Kuatkan Daya Saing Anak Bangsa

Hidup Bersama Samsung

"Memahami konsumen Indonesia, kami melihat peluang dan cara baru menyampaikan fitur menjadi relevan, dan mendapat sambutan
sangat positip."

mutiara ramadhani mutiara ramadhani

"Inovasi yang relevan tidak selalu datang dari teknologi tercanggih. Sering kali, inovasi yang signifikan lahir dari kebiasaan sederhana yang dilakukan sehari-hari."

Siti muslimah Siti muslimah

Menghadirkan kolaborasi elemen Nusantara dan Hangul agar pengguna bisa mempersonalisasikan smartphone dengan gaya yang unik dan bermakna secara budaya".

Alishia Gozali Alishia Gozali

Teknologi Samsung Bersama Indonesia